Berikut Adalah Hasil Konsultasi Pengunjung Website Inspektorat Kabupaten Banyuwangi
Penanya
Yth. Bpk/Ibu di Inspektorat Banyuwangi, hohon izin dan perkenan kami dari Inspektorat Kabupaten Purworejo Jawa Tengah, diberi gambaran tentang e-Audit yang diterapkan di Inspektorat Bnyuwangi..atau kl kami diizinkan bisa diberi kontak melalui no HP petugas yang menangani e-Audit untuk kami bs lebih jelas..demikian.trmksh.
Admin Inspektorat
Bisa menghubungi 085211275733
Penanya
Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh,
Selamat siang, mohon ijin bertanya,
saya seorang operator di salah satu SD, ada ASN di sekolah kami yang lupa password dan email untuk masuk siharka. Bagaima solusinya ?
Admin Inspektorat
Waalaikumsalam, untuk siharka silahkan langsung menghubungi admin di inspektorat untuk peresetan password, untuk nomor admin inspektorat siharka setiap operator sudah kami masukkan di group menjadi satu, bisa lewat group wa yang sudah ada, terimakasih